Cara Menghemat Kuota Axis Bagi Para Pengguna

Cara Menghemat Kuota Axis

Kuota internet untuk saat ini sudah menjadi kebutuhan pokok masyarakat karena hampir semua kegiatan secara online. Terkait hal tersebut tidak heran jika harga kuota semakin hari akan mahal dan terus naik. Cara menghemat kuota Axis ini mungkin akan menjadi jalan keluar bagi para pengguna.

Beberapa Cara Menghemat Kuota Axis Untuk Saat Ini

Penggunaan kuota Axis secara bijak akan membantu pengguna dalam menghemat besaran data setiap harinya. Langkah ini sangat tepat jika pengguna belum mengetahuinya karena ternyata simpel dan menghemat sekali. Berikut beberapa cara untuk menghemat kuota Axis bagi para pengguna:

1. Matikan Data Seluler Jika HP Tidak Pengguna Gunakan

Langkah pertama ini merupakan cara termudah untuk menghemat kuota Axis bagi pengguna karena sangat simpel. Pengguna hanya perlu mematikan data seluler yang ada di Android jika tidak sedang menggunakan. Berikut cara mematikan data seluler yang tepat dan benar untuk menghemat kuota:

  • Klik menu pengaturan yang ada pada android

Cara Menghemat Kuota Axis

  • Kemudian pilih menu Kartu Sim dan data seluler

Cara Menghemat Kuota Axis

  • Pengguna akan masuk menu pengaturan
  • Hilangkan centang pada data seluler

Cara Menghemat Kuota Axis

  • Pengguna berhasil mematikan data seluler untuk menghemat kuota

2. Mematikan Update Otomatis Pada Google Play Store

Cara kedua yang bekerja secara optimal untuk melakukan hemat kuota Axis yaitu mematikan fitur update otomatis pada Google Play Store. Terkait hal ini bisa saja aplikasi tersebut mengunduh pembaharuan terus jika tidak mematikannya. Berikut cara mematikan fitur update otomatis aplikasi:

  • Langkah pertama pengguna masuk pada Google Play Store

Cara Menghemat Kuota Axis

  • Kemudian jika masuk pada menu beranda klik profil pojok atas

  • Klik menu pengaturan yang ada di bawah

  • Setelah itu pengguna akan masuk menu pengaturan
  • Pilih menu Preferensi Jaringan yang ada

  • Kemudian jika muncul menu baru klik Update aplikasi secara otomatis

  • Akan muncul beberapa pilihan
  • Klik Jangan update aplikasi secara otomatis
  • Kemudian klik Oke

  • Pengguna berhasil mematikan update otomatis aplikasi

Perihal Lain Dalam Mendukung Upaya Menghemat Kuota Axis

Selain dua hal tersebut masih ada cara untuk menghemat kuota Axis yang perlu pengguna tahu untuk saat ini. Cara ini bersangkutan dengan masing-masing individu karena terkait dengan pola pemakaian kuota yang terlalu boros. Berikut beberapa hal untuk mendukung dalam menghemat kuota Axis:

1. Log Out dari Sosial Media Setalah Menggunakannya

Pertama yaitu berkaitan dengan aplikasi sosial media yang harus log out setelah menggunakannya agar hemat kuota. Kaitannya dengan menghemat kuota karena bisa saja aplikasi sosial media terus memberikan notifikasi. Adanya notifikasi tersebut kemudian akan membuat kuota terus berkurang.

Sebenarnya kuota ada juga masa aktifnya sehingga jika tidak habis maka akan hangus dan terbuang sia-sia. Terkait hal tersebut ada cara menambah masa aktif Axis yang sangat mudah bagi para pengguna. Sayang sekali jika kuota belum habis tetapi masa aktif sudah selesai dan akan hangus.

Masalah sosial media ini akan berpengaruh besar terhadap penggunaan kuota sehingga perlu membatasinya. Apalagi jika aplikasi tidak sedang pengguna gunakan tetapi masih saja mengurangi kuota yang besar. Terkait hal tersebut sehingga akan merugikan bagi para pengguna perangkat HP.

2. Membatasi Penggunaan Kuota Bulanan atau Mingguan

Sistem perangkat android atau Iphone saat ini semakin canggih sehingga dapat membatasi pemakaian kuota sesuai keinginan. Pengguna yang ingin menghemat kuota dapat melakukan hal tersebut dengan memanfaatkan fitur. Terlebih lagi jika pengguna terlalu boros dengan penggunaan kuota yang ada.

Setiap perangkat berbeda-beda untuk cara ini tetapi pasti ada karena memang menjadi fitur andalan bagi perangkat android maupun Iphone. Selain itu pengguna juga dapat mengecek secara berkala pemakaian kuota. Terkait hal tersebut sehingga pengguna dapat memonitor penggunaan kuota ini.

Pemakaian internet atau sosial media yang berlebihan juga tidak bagus bagi masyarakat karena kuota semakin boros. Harga kuota untuk saat ini semakin hari akan terus naik dan mahal sehingga harus menghematnya. Terkait hal tersebut tergantung dari kebijakan masing-masing individu yang ada.

Cara menghemat kuota Axis ini mungkin akan efektif jika pengguna melakukannya dengan tepat karena sesuai keinginan. Ada juga individu yang mengeluh dengan borosnya kuota tetapi tidak bisa memonitor pemakaiannya. Lebih bijak dalam mengatur pemakaian kuota agar dapat menghemat kuota Axis.