Gaji Guru TK Bisa Sampai 9 Juta Per Bulan

Gaji guru tk

Gaji guru TK terdengar menarik namun juga bagi banyak lapisan masyarakat di anggap rendah. Padahal besar kecilnya gaji ini bisa berdasarkan jenis sekolahan dan daerah bekerja. Selain itu pendapatan guru TK juga bisa meningkat ketika ia memiliki berbagai sertifikasi serta pengalaman yang menjanjikan.

Bekerja dan Mendapatkan Gaji Guru TK di Indonesia

Bekerja menjadi guru TK di Indonesia seringkali mendapatkan image buruk. Terlebih lagi jika mengingat fasilitas dan layanan yang pemerintah berikan pada profesi guru itu sendiri. Padahal melalui jasa guru akan tercipta anak-anak bangsa yang cemerlang dan menjadi masa depan kesuksesan. 

Bekerja dan Mendapatkan Gaji Guru TK di Indonesia

Walaupun demikian tetap jangan putus asa karena seorang guru TK bisa mendapat pekerjaan dan gaji yang tinggi. Peluang kerjanya juga terbilang sama dengan lulusan dari jurusan kuliah lainnya. Selain itu, guru TK juga berpotensi membangun bisnis di bidang pendidikan dan sukses menjalaninya.

Pastikan Anda memiliki berbagai keterampilan dan pengetahuan yang baik tentang anak-anak. Selain itu juga harus menjadi pribadi yang kreatif sehingga anak didik tidak akan bosan belajar. Sebaliknya, mereka bisa mendapatkan banyak ilmu yang berguna untuk perkembangan sosial serta otak mereka.

Tugas Seorang Guru TK

Sebagaimana pekerjaan lainnya, guru TK juga memiliki daftar tugas. Mulai dari membantu anak untuk mengenal dan mengetahui lingkungannya, membantu mereka memiliki kemampuan sosial yang baik, serta menstimulasi berbagai potensi di dalam diri anak. Berikut penjelasan lebih lengkap mengenai tugas guru TK.

Baca juga : Gaji Baby Sitter

Tugas Seorang Guru TK

1. Membantu Anak Didik Mengetahui Lingkungannya

Sebelum masuk TK, biasanya keseharian orang anak akan berpaku di lingkungan rumahnya saja. Bahkan tidak jarang juga ada yang hanya memiliki lingkungan bermain di dalam rumah. Artinya anak baru mengetahui ada dunia luar ketika ia pergi sekolah TK.

Berdasarkan hal itulah maka tugas guru TK adalah membantu anak untuk mengenali lingkungan barunya dengan baik. Pengenalan ini biasanya dilakukan secara mendasar, misalnya seperti membantu pengenalan benda benda. Bisa juga mengenalkan anak pada tumbuhan dan hewan sekitar.

2. Menyiapkan Materi Belajar

Sebagaimana guru pada umumnya, Anda sebagai guru TK harus menyiapkan materi belajar. Pembuatan materi belajar tentu mengacu pada kurikulum terbaru dari pemerintah. Selain itu pada masa kuliah keguruan, pastinya sudah diberikan bekal untuk membuat materi ini.

Artinya setiap orang yang akan menjadi guru TK harus sudah siap dengan tugas pekerjaan satu ini. Materi belajar itu sendiri tidak hanya secara tertulis atau literatur melainkan juga harus praktek. Misalnya seperti membuat permainan baca tulis, mengenalkan hewan, dan lain sebagainya.

3. Membimbing Anak Didik Menguasai Komunikasi Verbal dan Non Verbal

Beberapa anak TK belum pasti bisa berkomunikasi secara verbal dan Nonverbal. Terlebih lagi apabila ia mengalami kesulitan di lingkungan rumahnya. Maka dari itu seorang guru TK harus membimbing anak didik sehingga ia menjadi jadi menguasai kemampuan komunikasi verbal dan Nonverbal ini.

Adapun maksud dari komunikasi verbal dan Nonverbal bukan berarti selalu berbicara atau lainnya. Melainkan tentang ekspresi, bagaimana dia bersosialisasi, atau menyampaikan keinginannya. melalui hal itu maka guru TK juga harus pandai menilai karakter pada setiap anak didik

4. Mengamati dan Evaluasi Sikap Anak Didik

Seorang guru juga harus Mang evaluasi dan mengamati sikap dan cara mereka bersosialisasi. Tentunya Anda juga mengetahui bahwa setiap orang atau anak memiliki sifat wanita masing masing. Misalnya seperti arogan, peran terjadi diri, mudah bersosialisasi, dan lain sebagainya.

Ketika anak itu tidak mengetahui bagaimana sikap yang baik untuk masing masing keadaan maka iya akan terjebak dalam masalah. Selain itu ia juga tidak bisa memahami bagaimana harus bersikap yang benar di setiap keadaan yang berbeda. Maka dari itu penting bagi guru TK untuk mengamati dan evaluasinya.

5. Menstimulasi Berbagai Potensi Anak Didik

Sedari kecil anak sudah pasti memiliki potensi tertentu, misalnya seperti hal yang mereka lebih suka I. Misalnya anak gemar menolong orang lain yang terluka maka iya berpotensi menjadi orang baik atau menekuni bidang kesehatan. Apabila orang tua dari si anak tidak mengetahui potensi ini maka akan sangat disayangkan.

Berdasarkan hal itu guru TK bertugas untuk menstimulasi berbagai potensi anak didik. Kemudian menyampaikanya pada orang tua sehingga mereka bisa memberikan fasilitas terbaik untuk anaknya. Pada akhirnya anak juga akan mendapatkan kesuksesan atau keberhasilan atas potensinya.

Berbagai Keterampilan yang Harus Dimiliki Oleh Gaji Guru TK

Untuk bisa mendapatkan gaji guru TK sesuai keinginan atau bahkan lebih tinggi, maka harus memiliki berbagai keahlian. Misalnya seperti kompetensi pedagogik, kemampuan menyusun materi belajar, dan lain sebagainya. Simak penjelasan lebih lanjut melalui bacaan singkat berikut.

Berbagai Keterampilan yang Harus Dimiliki Oleh Gaji Guru TK

1. Kompetensi Pedagogik 

Pedagogik adalah suatu kemampuan yang harus seorang guru harus miliki untuk melihat karakteristik siswa atau anak didik dalam berbagai aspek kehidupan. Karakteristik itu meliputi aspek moral, emosional, dan intelektual nya. Selain itu guru juga harus mengetahui cara perkembangan yang baik untuk anak didiknya.

Apabila hasil belajar anak TK yang Anda asuh buruk maka pastikan melakukan evaluasi. Melalui evaluasi itu maka akan menemukan metode terbaik untuk memperbaikinya. Lambat laun anak akan paham dengan tugasnya dan menjadi lebih pandai atau lancar. 

2. Kepribadian yang Baik

Anak TK membutuhkan guru dengan kepribadian yang baik, ini tidak hanya mencakup sifat di depan kelas melainkan secara keseluruhan. Seorang guru TK tentu harus berkepribadian baik dimanapun ia berada. Melalui kepribadian yang baik ini maka akan menular ke peserta didiknya.

Selain menjadi orang yang sabar, guru juga harus lemah lembut untuk mengajar anak TK. Tentu Anda juga mengerti bagaimana karakter anak TK yang selalu penasaran akan hal baru. Terlebih lagi mereka belum sepenuhnya mengetahui mana yang baik, buruk, sopan, ataupun tidak.

3. Profesional

Sifat profesional dalam bekerja adalah hal yang penting dan berlaku di seluruh jenis pekerjaan. Demikian pula dengan guru TK, harus profesional setiap kali mengajar atau berada di lingkungan pendidikan. Aspek profesional itu sendiri ada banyak, misalnya seperti komitmen untuk bekerja keras.

Selain itu seorang guru tk juga harus memiliki kepercayaan diri yang tinggi. Pasalnya Anda akan tampil dan menjelaskan serta mengajak anak kecil belajar secara interaktif. Seorang guru TK pun harus bisa dipercaya karena memegang tanggung jawab atas pendidikan moral dan intelektual anak orang lain.

4. Kemampuan Sosial dan Komunikasi

Melakukan komunikasi atau sosialisasi dengan orang yang berbeda umur tentu tidak sama dengan bersosialisasi dengan sesama. Itulah mengapa seorang guru TK perlu memiliki kemampuan sosialisasi yang baik. Bersosialisasi dan mendekati anak kecil tentu tidak mudah, membutuhkan usaha yang lebih besar.

Kemampuan sosialisasi ini juga akan mempengaruhi penyampaian materi di depan kelas. Apabila anak didik tidak senang dengan guru mereka maka hal ini bisa juga menghambat pembelajaran di otaknya. Melalui hal ini lah sangat penting bagi guru TK untuk menguasai kemampuan sosial dan berkomunikasi.

5. Kreatif

Setiap anak didik di TK pasti lebih senang bermain daripada belajar. Artinya seorang guru harus bisa menyampaikan materi mereka melalui permainan. Ada baiknya untuk tidak menggunakan jenis permainan secara berulang. Pasalnya anak kecil juga mudah merasa bosan dan membutuhkan hal baru.

Tidak heran semenjak masa pendidikan, jurusan keguruan PAUD ini dituntut untuk menjadi kreatif. Hal ini juga berarti bahwa Anda perlu sering melakukan riset mengenai cara atau metode belajar untuk anak seusia pendidikan TK. Jadi tidak perlu sulit memikirkan berbagai permainan baru, cukup adopsi cara lain di internet atau sumber riset lainnya.

Gaji Guru TK di Indonesia 

Guru PAUD atau anak usia dini bisa mendapatkan gaji yang lumayan tinggi, sekitar 2 juta – 9.6 juta. Ini sudah berdasarkan data dari berbagai sumber terpercaya. Namun tentunya rentang gaji itu sendiri tergantung dengan tempat Anda bekerja, wilayah regional, posisi, serta pengalaman.

Gaji Guru TK di Indonesia 

Ketika seorang guru TK sudah bekerja selama 5 tahun lebih maka ia berhak mendapat kenaikan gaji. Selain itu biasanya juga mendapatkan tunjangan sesuai dengan kebijakan yang berlaku. Selain itu, guru TK juga bisa mendapat gaji lebih tinggi apabila bekerja di lembaga pendidikan bertaraf internasional.

Namun untuk bisa mencapai jenjang karir seperti itu tentu membutuhkan banyak keahlian dan sertifikasi. Tidak lupa juga dengan dampingan kemampuan lain, misalnya seperti bisa bahasa mandarin atau bahasa inggris. Keahlian ini juga bisa menuntun Anda untuk bisa bekerja jadi guru TK di luar negeri.

Potensi Jenjang Karir Bagi Guru TK

Secara garis besar, jenjang karir seorang guru TK memang tidak akan jauh dari mengajar dan berinteraksi dengan anak kecil. Namun ada beberapa pilihan karir lainnya yang bisa menjadi pertimbangan banyak orang. Berikut penjelasan lebih lengkap tentang jenjang karir sebagai guru TK.

Potensi Jenjang Karir Bagi Guru TK

1. Menjadi Guru TK

Pilihan pertama sudah jelas akan menjadi guru TK di berbagai sekolahan. Namun untuk mendapatkan proses perjalanan karir yang bagus, ada baiknya mulai dari sekolah dengan rating bagus juga. Misalnya sekolah TK ternama seperti Al Azhar atau Mentari. Bisa juga coba TK lain yang menjadi nomor satu di daerah Anda.

Pasalnya memulai karir dari perusahaan atau tempat kerja yang besar bisa menentukan jenjang kedepannya. Namun tentu pastikan lebih dulu Anda telah memiliki kualifikasi yang cocok dengan standar guru TK di sekolah ternama itu. Kemudian juga perlu memiliki sertifikat atau izin mengajar resmi.

2. Guru Les

Seorang guru TK juga bisa menjadi guru les di berbagai lembaga pendidikan non formal. Misalnya gabung ke rumah atau lembaga les khusus anak kecil. Jadi Anda akan bekerja di bawah naungan lembaga itu dan mengajar anak didik. Tentu materinya seputar pengetahuan untuk anak TK saja.

Baca juga : Gaji Konselor : Profesi, Jenjang Karir, dan Standar Kualifikasi

Apabila tidak ingin bergabung ke sebuah lembaga pendidikan, maka Anda bisa juga membuka jasa secara mandiri. Tawarkan jasa mengajarkan anak usia dini ke para orang tua, pasti ada yang tertarik menggunakan jasanya.

Demikian tentang gaji guru TK dan berbagai prospek kerja serta kemampuan yang harus mereka miliki. Semoga bisa menjadi tambahan informasi yang bermanfaat bagi banyak orang.