Tidak hanya memiliki banyak wisata alamnya saja, Tulungagung juga mempunyai beberapa destinasi wisata berupa taman. Salah satunya adalah Nangkula Park. Ada banyak spot menarik di sini mulai dari spot foto, keindahan alam hingga perpaduan seni budaya khas Jawa Timur. Sekilas ...

Kampung Susu Dinasty menawarkan destinasi wisata keluarga yang ramah khususnya bagi anak. Pasalnya tidak hanya berwisata namun Anda juga bisa menjumpainya sebagai pusat edukasi menarik selama libruan di sini. Tidak heran apabila menjadi tempat yang populer dan tidak pernah sepi ...

Pantai Sine sudah tidak lagi asing bagi warga Tulungagung. Bahkan pantai ini pun cukup terkenal untuk pengunjung wisatawan di Jawa Timur. Selain itu, destinasi ini juga termasuk ke dalam salah satu wisata alam terbaik dan paling indah yang ada di ...

Membahas tentang wisata alam yang ada di Tulungagung pun tidak akan pernah ada habisnya. Bahkan bukan hanya pantai saja namun ada banyak pilihannya. Salah satunya adalah Air Terjun Alam Kandung. Meski sudah lama dikenal, namun pengunjung pun masih saja ramai ...

Masih berada di Tulungagung, ada banyak pilihan destinasi pantai yang bisa Anda kunjungi. Salah satunya adalah Pantai Pacar. Bagi pengunjung luar daerah, mungkin akan penasaran dengan asal usul penamaan tersebut. Pastinya hal ini menjadi menarik untuk ditelusuri. Sejarah Asal Usul ...

Bagi warga asli Tulungagung, mungkin sudah tidak asing lagi dengan wisata Goa Selomangleng. Goa ini berada di Kecamatan Boyolangi dan termasuk ke dalam salah satu peninggalan sejarah. Sampai saat ini sudah diusulkan  menjadi cagar budaya karena memiliki kisah menarik dari ...

Pantai Ngalur merupakan salah satu pantai dengan hamparan pasir putih dan hamparan pohon yang masih rindang sampai sekarang. Apabila Anda mencari pantai tenang sekaligus sepi, maka bisa merasakannya di destinasi alam satu ini. Lokasinya memang tersembunyi sehingga masih sepi pengunjung. ...

Tulungagung adalah salah satu daerah di Jawa Timur yang memiliki banyak sekali pantai. Salah satunya adalah Pantai Sanggar. Menariknya destinasi ini mendapatkan julukan The Dreamland of Tulungagung karena mempunyai pemandangan asri dan indah tidak seperti pantai pada biasanya. Sekilas Tentang ...